Kegiatan penelitian di FEB UGM tidak dilakukan sekadar untuk pengembangan keilmuan, tetapi untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan penting terkait dengan pembangunan berkelanjutan melalui diseminasi bukti ilmiah dan aplikasi ilmu di dalam dan bersama masyarakat umum, kalangan usaha, dan pemerintah.
Pembangunan Manusia
Kelembagaan & Sektor Publik
Riset Ekonomi dan Bisnis Bedampak Sosial
FEB UGM memprioritaskan tema-tema riset dengan keterkaitan keilmuan yang kuat dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDG) 2015. Klik pada salah satu kotak di samping untuk melihat repositori penelitian dari sivitas akademika kami.
Pembangunan Kominitas & Daerah
Ekonomi & Bisnis Hijau
Digitalisasi Perekonomian & Bisnis
Pengabdian yang Berbasis Ilmu Pengetahuan
Pengabdian kepada masyarakat oleh FEB UGM dilakukan dengan melibatkan baik pelaku bisnis, organisasi nirlaba, pemerintah, dan masyarakat umum.
Adaptasi & Manajemen Bisnis
Kebijakan Ekonomi & Ekonomika Terapan
Sektor Publik & Pembangunan Daerah
Perbankan dan Keuangan
Ekonomi & Bisnis Syariah
Pendidikan & Riset